Ayam Teriyaki ala Hokben sangat cocok untuk hidangan istimewa keluarga dan teman,selain lezat dan nikmat cara pembuatan Ayam Teriyaki ala Hokben ini juga cukup mudah .
Makan di resto ingin lebih banyak porsinya, coba buat sendiri, eh, ternyata rasanya enyaaaaak..
Lebih puas ambil porsinya, hehe..
Sebelum mulai membuat Ayam Teriyaki ala Hokben siapkan bahan-bahan nya terlebih dahulu ya,jika ada bahan yang belum tau silahkan googling.Berikut list bahan-bahan yang perlu di persiapakan:
Bahan-bahan Ayam Teriyaki ala Hokben
Bahan-bahan
- 250 gr ayam fillet
- 1/2 butir bawang bombay, iris bulat
- 2 sdm kecap manis
- 2 sdm saus teriyaki
- 1 sdm kecap asin
- 1 sdm saus tiram
- 1 siung bawang putih
- 2 sdm minyak untuk menumis
- 1/2 sdt garam
- 1/2 sdt gula
- 1/2 sdt merica
- 100 ml air
Oke,setelah bahan-bahan sudah siap berikut Langkah-langkah cara pembuatan nya:
Cara Membuat
Siapkan bahan. Potong ayam memanjang, iris bawang bombay dan bawang putih
Panaskan minyak, tumis duo bawang putih dan bawang bombay. Masukkan ayam, goreng hingga berubah warna
Masukkan semua bumbu, tambahkan sedikit air. Cek rasa.
Tunggu hingga air menyusut. Angkat, sajikan.
Demikian cara membuat Ayam Teriyaki ala Hokben ,ayo buruan coba sekarang dan Jangan lupa di share ya :)..Terimakasih