Resep Dan Cara Membuat Bolu Kukus 1 Telur Tanpa Soda Enak banget
Resep Bolu Kukus 1 Telur Tanpa Soda sudah lumayan populer di indonesia dan sering disajikan di rumah untuk keluarga tercinta.selain karena lezat dan bergizi cara membuat Bolu Kukus 1 Telur Tanpa Soda ini juga tergolong cukup mudah.Nah dari pada penasaran mari kita langsung saja praktek untuk membuatnya.
.
Sebelum mulai membuat Bolu Kukus 1 Telur Tanpa Soda siapkan bahan-bahan nya terlebih dahulu ya,jika ada bahan yang belum tau silahkan googling.Berikut list bahan-bahan yang perlu di persiapakan:
Bahan-bahan Bolu Kukus 1 Telur Tanpa Soda
Bahan-bahan
- 1 butirtelur
- 175 grgula pasir
- 200 grterigu protein sedang
- 1 sdtSP
- 1/4 sdtvanili
- 150 grsusu uht
- Pewarna makanan
Oke,setelah bahan-bahan sudah siap berikut Langkah-langkah cara pembuatan nya:
Cara Membuat
Campurkan gula pasir, tepung terigu, telur, vanihr bubuk dan susu uht kedalam wadah. Mixer hingga gula pasir larut.
– Tambahkan SP. Mixer hingga putih kental berjejak
Siapkan cetakan bolu kukus, beri kertas roti khusus bolu kukus diatasnya.
– ambil 4 sendok adonan untuk diberi pewarna makanan warna hijau atau sesuai selera.
– tuang adonan putih hingga hampir penuh. Kemudian beri sedikit adonan hijau di atasnya. Hingga adonan habis
Kukus adonan dalam klakat yg sudah panas dan mendidih selama 5-10 menit
Tips nya:
– Jangan mengisi air kukusan terlalu banyak. Dikhawatirkan air kukusan yg mendidih mengenai bagian bawah bolu.
– gunakan klakat supaya air di tutupnya tidak menetes ke adonan kue.
-jika menggunakan kukusan biasa tutup panci dibungkus serbet/kain supaya uap air tidak menetes ke adonan kue.
Demikian cara membuat Bolu Kukus 1 Telur Tanpa Soda ,ayo buruan coba sekarang dan Jangan lupa di share ya :)..Terimakasih