Resep Bubur MPASI 6 Bulan sudah lumayan populer di indonesia dan sering disajikan di rumah untuk keluarga tercinta.Bubur MPASI 6 Bulan sangat cocok untuk hidangan istimewa dirumah,selain karena lezat dan bergizi cara pembuatan Bubur MPASI 6 Bulan ini juga tergolong cukup mudah.Nah dari pada penasaran mari kita langsung saja praktek untuk membuatnya dari resep ini.
Prohe yg digunakan dalam resep ini: lele. Mama bisa variasi kan jenis prohenya ya. Sayur dan prona juga ya ma. .
Sebelum mulai membuat Bubur MPASI 6 Bulan siapkan bahan-bahan nya terlebih dahulu ya,jika ada bahan yang belum tau silahkan googling.Berikut list bahan-bahan yang perlu di persiapakan:
Bahan-bahan Bubur MPASI 6 Bulan
Bahan-bahan
- 20 gram Nasi:
- 15 gram Ikan lele:
- 15 gram Tahu putih:
- 15 gram Labu atau welok:
- 2 ml Minyak ayam (buat sendiri):
- 2 buah Daun jeruk:
- 1 buah Bawang putih:
- 1 buah Bawang merah:
- 300 ml Air:
- 50 ml Kaldu ayam:
- 1 buah Keju anchor:
- 2 lembar Daun salam:
Oke,setelah bahan-bahan sudah siap berikut Langkah-langkah cara pembuatan nya:
Cara Membuat
Rebus ikan lele terlebih dahulu agar dagingnya lunak. Selain itu, dengan direbus mama juga lebih mudah memisahkan antara daging, kuhrt, dan diri. Tambahkan daun jeruk 2 buah ke dalam air yang akan digunakan untuk merebus guna mengurangi bau amis dari lele
Jika lele sudah melunak, angkat, kemudian pisahkan daging dari kuhrt dan duri.
Tumis bawang merah dan putih hingga harum. Tambahkan air 300 ml
Masukkan semua bahan. Aduk aduk hingga air mulai menyusut.
Tambahkan kaldu ayam. Aduk lagi hingga air mulai berkurang. Tambahkan keju. Koreksi rasa
Saring bubur, kemudian bagi menjadi 3 wadah. Bubur siap disajikan.
Demikian cara membuat Bubur MPASI 6 Bulan ,ayo buruan coba sekarang dan Jangan lupa di share ya :)..Terimakasih