Resep Dan Cara Membuat Tongseng Kambing Simple Rasanya mantap

Tongseng Kambing Simple
Resep Tongseng Kambing Simple sudah lumayan populer di indonesia dan sering disajikan di rumah untuk keluarga tercinta.selain karena lezat dan bergizi cara membuat Tongseng Kambing Simple ini juga tergolong cukup mudah.Nah dari pada penasaran mari kita langsung saja praktek untuk membuatnya.
Di momen hari raya idul adha, kebetulan saya dapet daging kurban, yaitu kambing.
Lalu saya olah sebagian untuk dibuat tongseng, dan kebetulan saya gapunya bumbu lengkap, dan hanya punya bumbu soto, alhasil saya kreasikan sampe menghasilkan rasa yg istimewa, ini enak banget, yuuuk dicoba 😁.


Sebelum mulai membuat Tongseng Kambing Simple siapkan bahan-bahan nya terlebih dahulu ya,jika ada bahan yang belum tau silahkan googling.Berikut list bahan-bahan yang perlu di persiapakan:

Bahan-bahan Tongseng Kambing Simple

Bahan-bahan

40 menit

4-5 porsi

  1. 150 grdaging kambing yg sudah di potong kecil agar cepat empuk
  2. 1 bungkusbumbu bamboe soto daging
  3. 1 batangsereh
  4. 2daun salam
  5. 1/2 sdtjinten
  6. 5cabe kriting
  7. 6 siungbawang merah
  8. 1 siungbawang putih
  9. 2 bhkemiri
  10. 1 bhtomat
  11. secukupnyakol
  12. 2 batangdaun bawang
  13. 1kayu manis (optional)
  14. 4cabe rawit merah (sesuai selera)
  15. 1 sdmkecap manis
  16. 1/2 bungkussantan instan kara (bebas, kekentalan sesuai selera)
  17. 1 ruaskunyit atau 1/2 sdt kunyit bubuk

Oke,setelah bahan-bahan sudah siap berikut Langkah-langkah cara pembuatan nya:

Cara Membuat


    Langkah 1

    Haluskan bawang merah, bawang putih, cabe kriting, kemiri, kunyit & jinten

    Tongseng Kambing Simple langkah memasak 1 foto


    Langkah 2

    Setelah bumbu halus, tumis di wajan lalu masukan daun salam & sereh

    Tongseng Kambing Simple langkah memasak 2 foto

    Tongseng Kambing Simple langkah memasak 2 foto


    Langkah 3

    Jika sudah wangi, masukan bumbu bamboe soto daging, lalu aduk rata

    Tongseng Kambing Simple langkah memasak 3 foto


    Langkah 4

    Masukan daging kambing yg sudah dipotong ke bumbu yg sudah tercampur, kemudian aduk – aduk -+ 10 menit, lalu beri 500ml air, pastikan daging empuk ya sebelum santan masuk

    Tongseng Kambing Simple langkah memasak 4 foto

    Tongseng Kambing Simple langkah memasak 4 foto


    Langkah 5

    Masukan kayu manis biar wangi (optional)

    Tongseng Kambing Simple langkah memasak 5 foto


    Langkah 6

    Masukan tomat yg sudah diiris, kol, daun bawang

    Tongseng Kambing Simple langkah memasak 6 foto

    Tongseng Kambing Simple langkah memasak 6 foto

    Tongseng Kambing Simple langkah memasak 6 foto


    Langkah 7

    Masukan cabe rawit, lalu aduk dan masukan santan

    Tongseng Kambing Simple langkah memasak 7 foto

    Tongseng Kambing Simple langkah memasak 7 foto

    Tongseng Kambing Simple langkah memasak 7 foto


    Langkah 8

    Kemudian masukan kecap manis, dan jangan lupa di icip2 ya, jika kurang garam ditambah aja


    Langkah 9

    Kalau dirasa sudah matang dan dagingnya sudah empuk, silahkan matikan kompor lalu sajikan dengan bawang goreng diatasnya menambah rasa nikmat 😍

    Tongseng Kambing Simple langkah memasak 9 foto

    Tongseng Kambing Simple langkah memasak 9 foto

Demikian cara membuat Tongseng Kambing Simple ,ayo buruan coba sekarang dan Jangan lupa di share ya :)..Terimakasih